10 Makanan dikonsumsi Thalita Latief saat diet, bobot turun 26 kg
Diperbarui 19 Jun 2022, 15:23 WIB
Diterbitkan 19 Jun 2022, 19:32 WIB
1. Beras merah.
foto: pexels.com
Sama halnya dengan orang yang sedang melakukan program diet pada umumnya, Thalita Latief juga mengurangi konsumsi nasi putih dan menggantinya dengan beras merah. Dilansir dari medlineplus.gov, karbohidrat kompleks menyedikan vitamin, serat, dan mineral yang penting bagi kesehatan tubuh.
-
9 Pola makan Thalita Latief usai sembuh dari kanker, tubuh makin sehat Pasca sembuh dari kanker tiroid, Thalita Latief dihadapkan dengan kenyataan bahwa dia harus hidup dengan hormon yang tidak stabil.
-
11 Transformasi Thalita Latief usai turun 26 kg, jalani diet sehat Sempat mengalami kenaikan berat badan, artis berusia 33 tahun pernah mendapatkan cacian dari warganet.
-
11 Potret terbaru Thalita Latief usai pangkas bobot 26 kg, tubuh kian ramping bak remaja Talitha mengaku pernah menjadi korban bully dan diejek karena memiliki tubuh gemuk.
2. Seafood.
foto: Instagram/@thalitalatief
Meskipun sedang diet, sesekali Thalita Latief juga mengonsumsi seafood. Dilansir dari healthline.com, seafood mengandung serat dan protein yang cukup tinggi sehingga bisa menjadi pilihan saat diet.
3. Roti gandum.
foto:pixabay.com
Roti gandum biasanya dikonsumsi Thalita untuk sarapan. Dibandingkan jenis roti lainnya, roti gandum banyak dipilih para pejuang diet karena bisa efektif membantu menurunkan berat badan. Dilansir dari webmd.com, roti gandum menyediakan lebih banyak vitamin, mineral, dan serat alami yang baik untuk diet.
4. Buah-buahan.
foto:unsplash.com
Buah termasuk yang memiliki serat tinggi biasa dikonsumsi oleh Thalita Latief. Dilansir dari food.ndtv.com, serat yang tinggi pada buah bisa membantu membakar lemak pada tubuh.
5. Sayur-sayuran.
foto: Instagram/@thalitalatief
Thalita Latief juga rutin makan sayuran, lho.
"Sudah bisa disiplin dan tau mana yang boleh dan mana yang tidak utk dikonsumsi," ungkapnya di Instagram/@thalitalatief.
Dilansir dari 24mantra.com, sayuran organik bisa jadi sumber vitamin dan antioksidan untuk bantu meningkatkan imun tubuh dan menurunkan berat badan.
(brl/lut)RECOMMENDED ARTICLES
- 9 Pola makan Thalita Latief usai sembuh dari kanker, tubuh makin sehat
- 10 Cara Fuji menyimpan stok makanan di kulkas, rapi bak mini market
- 10 Trik Ruben Onsu bikin tumis pare, praktis dan antipahit
- 10 Makanan ini dikonsumsi Irish Bella saat hamil, bantu cegah mual
- 10 Trik masak sehat ala Dian Sastrowardoyo, tak pernah pakai santan
- 10 Makanan pengganti nasi ala John Martin, lebih rendah kalori
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas