10 Makanan dan minuman dikonsumsi Tasya Farasya, bantu cegah kerutan
Diperbarui 11 Agt 2022, 11:17 WIB
Diterbitkan 11 Agt 2022, 14:01 WIB
6. Sumber karbohidrat sehat.
foto: Unsplash/Rodrigo dos Reis
-
5 Perawatan wajah Tasya Farasya sebelum tidur, rutin pakai eye cream Eye cream selalu digunakan oleh Tasya Farasya setiap sebelum tidur agar tidak mengalami mata panda.
-
Tanpa treatment face lift, YouTuber rawat wajahnya agar bebas kerutan ini cuma pakai 1 bahan makanan Kombinasi semua bahan tesrsebut mampu mengatasi masalah kerutan pada wajah.
-
10 Pola makan Tissa Biani jaga kesehatan kulit, rutin minum air putih Diet ekstrem dapat membuat kulit berjerawat akibat ketidakseimbangan hormon.
Tasya Farasya memilih aneka jenis sumber karbohidrat yang sehat untuk dikonsumsi sehari-hari, seperti nasi merah dan kentang. Dilansir dari healthline.com, kentang punya potassium dan vitamin C yang bagus untuk menjaga kesehatan kulit. Sementara nasi merah, makanan ini tinggi zat besi dan vitamin buat melawan penuaan dini.
7. Sarang burung walet.
foto: Unsplash/Christine Trant
Minuman satu ini juga asupan andalan Tasya Farasya untuk merawat kulitnya. Dilansir dari healthline.com, sarang burung walet ini dapat berfungsi untuk melembapkan kulit, mencerahkan kulit, menjaga sel-sel kulit tetap sehat, sampai menjaga kulit selalu awet muda.
8. Madu.
foto: Unsplash/Arwin Neil Baichoo
Tasya Farasya juga sesekali mengonsumsi madu, baik pada campuran makanan maupun minuman. Dilansir dari healthline.com, madu sangat tinggi antioksidan yang bisa menjaga kulit tetap bebas jerawat dan lembap. Kulit lembap dikenal berguna untuk mencegah munculnya kerutan, lho.
9. Air putih.
foto: Unsplash/Marvin Meyer
Air putih pastinya selalu dikonsumsi Tasya Farasya setiap hari untuk menjaga tubuh dan kulitnya selalu terhidrasi. Dilansir dari skinkraft.com, mencukupi kebutuhan air putih setiap hari bisa mencegah kerusakan kulit dan penuaan dini.
10. Telur.
foto: Unsplash/Mustafa Bashari
Tasya Farasya juga sesekali mengonsumsi telur. Biasanya, ia mengonsumsi telur rebus biar lebih rendah lemak dan kalori. Dilansir dari timesofindia.indiatimes.com, telur punya kandungan asam amino yang bisa membantu pertumbuhan sel-sel kulit baru.
(brl/mal)RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Makanan dikonsumsi Valerie Thomas, bantu jaga bentuk tubuh ideal
- 10 Makanan ini dikonsumsi Marion Jola, ampuh kecilkan lingkar perut
- 10 Menu MPASI Nathalie Holscher, penuhi nutrisi si kecil
- 10 Makanan dikonsumsi Natasha Wilona, bantu kulit mulus bebas jerawat
- 10 Makanan dihindari Tissa Biani, kulit sehat dan tak mudah kusam
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas