10 Makanan dan minuman dikonsumsi Chelsea Olivia, jaga kesehatan kulit
Diperbarui 15 Jun 2022, 12:16 WIB
Diterbitkan 15 Jun 2022, 14:02 WIB
6. Kopi.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
-
9 Tahap skincare rutin ala Chelsea Olivia, bantu wajah lebih glowing Artis cantik kelahiran 1992 ini memiliki wajah yang imut dan masih seperti remaja di usianya yang memasuki 30 tahun.
-
10 Minuman dikonsumsi Chelsea Olivia, ampuh tingkatkan imunitas Chelsea Olivia sering mengonsumsi minuman sehat saat kondisi badannya kurang fit.
-
6 Step makeup natural ala Chelsea Olivia ini cuma pakai 6 alat, cocok untuk pemula Chelsea Olivia memanfaatkan 6 alat makeup saja untuk tampil cantik dan natural, cara pengaplikasiannya juga mudah banget.
Meskipun menjaga pola makannya dengan ketat, namun sesekali Chelsea Olivia masih menikmati segelas kopi di pagi hari. Dilansir dari nutraingredients-asia.com, kopi hitam mengandung antioksidan. Selain bisa menurunkan risiko penyakit jantung, kopi hitam juga dapat mencegah penuaan dini.
7. Kunir asem.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
Setelah mengonsumsi berbagai jenis makanan, Chelsea memilih untuk minum kunir asem sebagai bentuk menetralisir tubuh dari racun-racun. Dilansir dari healthline.com, kunir asem sendiri mengandung vitamin C yang tinggi, sehingga dapat mencerahkan kulit secara alami.
8. Olive oil.
foto: pexels.com
Saat mengolah makanan, Chelsea mengaku mengurangi konsumsi minyak yang berlebih. Ia sengaja menggantinya dengan menggunakan olive oil. Dilansir dari healthline.com, mengonsumsi olive oil bisa mengurangi peradangan dan mendukung kesehatan jantung.
9. Lemon.
foto: pexels.com
Menikmati lemon sebagai minuman sering Chelsea Olivia lakukan. Ia menikmati lemon dengan cara mencampurkannya bersama minuman hangat seperti teh ataupun dijadikan infused water. Dilansir dari healthline.com, kandungan vitamin C di lemon dapat menjaga kulit dari radikal bebas.
10. Madu.
foto: pexels.com
Dilansir dari healthline.com, madu mempunyai sifat emolien yang dapat menjaga kelembapan kulit. Tak salah jika Chelsea Olivia rutin mengonsumsi madu sebagai bahan pengganti gula.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Makanan ini dapat meredakan sariawan, alami dan ampuh
- 10 Makanan ini ampuh redakan efek samping usai menyantap makanan pedas
- Sering dihindari, 10 makanan pahit ini ternyata bisa tingkatkan imun
- 10 Makanan ini bantu mencegah tumor payudara, alami tanpa efek samping
- 8 Pola makan dokter Shindy adik Oki Setiana buat atasi kulit dehidrasi
- 13 Pola makan untuk penderita asam urat, kurangi risiko nyeri
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas