10 Kreasi smoothies ini penyajiannya unik banget, bikin sayang dimakan
Diperbarui 7 Sep 2017, 10:18 WIB
Diterbitkan 7 Sep 2017, 14:04 WIB
Brilio.net - Beberapa waktu ke belakang, muncul tren kuliner smoothies yang diolah dari bahan-bahan alami. Makanan sehat yang terbuat dari buah-buahan ini digemari banyak orang karena sehat dan enak. Nggak cuma itu, seorang seniman bernama Hazel Zakaryia membuat tampilan smoothies jadi lebih menarik.
Seniman asal Selandia Baru ini membuat karya seni unik di bagian atas smoothies. Ia membuat beberapa karakter di atas semangkuk smoothies dari bunga. Coba deh lihat hasil karya seninya, kamu bakal terkesima. Pastinya bikin smoothies sayang untuk dimakan.
-
10 Editan latte art bercorak lanskap alam, barista bisa nggak ya? Biasanya bercorak gambar hati, wajah orang, atau nama seseorang
-
10 Bentuk latte art ini absurdnya bikin ragu nyeruput Bukannya lucu tapi aneh-aneh nih bentuknya!
-
Penyajiannya 24 makanan lezat ini mirip karya seni, tak tega memakan! Tak ada bedanya dengan suatu karya seni tinggi.
Ini dia 10 kreasi smoothies yang penyajiannya unik banget dihimpun dari Instagram Hazel Zakaryia, Kamis (7/9).
1. Menghiasnya seperti seni late art pada kopi. Sosok Walter White di serial Breaking Bad.
2. Sang seniman juga menambahkan hiasan seperti bunga untuk pemanis tampilan.
3. Ada berbagai gambar, seperti rusa.
4. Zebra yang jadi pusat perhatian.
5. Nggak cuma bentuk binatang, Hazel juga bisa membuat karakter lain.
6. Bikin betah melihatnya.
7. Tema La La Land.
8. Burung Kasuari yang cantik.
9. Ada tema Harry Potter juga lho..
10. Saking indahnya bikin sayang dimakan.
(brl/ton)
RECOMMENDED ARTICLES
- 8 Kue ini bertemakan organ manusia, lihatnya bikin mual-mual
- Yuk intip sajian lezat kafe Indomie pertama yang dibuka di Malaysia
- Dikira dari Indonesia, 10 makanan populer ini ternyata dari China
- Sponge cake berbentuk bantal ini jadi tren di Indonesia
- Lezatnya olahan homemade lasagna dan makaroni dari Batikichen
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas