10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin
Menarik Banget Buat Dicoba Di Rumah. |

1. Kuah bayam bening ini tampak segar dan enak, apalagi saat disajikan dengan ikan dori goreng.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

2. Ada juga sayur angeun kacang merah khas Sunda yang dibuat Mawar dengan isian iga sapi sebagai pelengkapnya.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

3. Mawar kali ini menyajikan sup dengan isian pangsit dan bakso yang dibuat sendiri, lho.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

4. Tahu susu dan daging sapi ini diolah dengan kuah kaldu yang diberi bumbu kecap untuk menghasilkan rasa gurih manis.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

5. Nggak cuma itu, Mawar juga membuat sup ayam dengan isian sayur oyong. Isian sop ini semakin lengkap dengan irisan wortel dan bakso.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

6. Dibuat dengan isian iga buntut sapi dan bumbu-bumbu rempah, menu kuah pindang buatan Mawar ini tampak sangat menggugah selera.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

7. Karena sang anak tak suka pedas, Mawar pun kerap membuat menu yang berbeda dari yang disantap sendiri. Salah satunya seperti sop buntut dengan kuah kaldu segar.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

8. Kali ini Mawar AFI membuat pesmol iga pedas. Dia bahkan menambahkan beberapa butir cabai utuh ke dalam masakan tersebut.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

9. Menu berkuah satu ini dibuat dari cumi dan tahu kuning. Mawar lalu menambahkan tomat dan cabai hijau biar isiannya semakin lengkap dan menarik.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

10. Dibuat dengan kuah kecap yang rasanya cenderung manis, olahan tahu dan telur puyuh ini tampak sangat lezat, ya. Cocok banget disantap bareng nasi putih hangat.

10 Kreasi masakan berkuah Mawar AFI, enak dan cocok disantap saat cuaca dingin

foto: Instagram/@mysamawar

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya