10 Inspirasi lauk ala Vebby Palwinta, lezat khas rumahan dan bikin nambah nasi

10 Inspirasi lauk ala Vebby Palwinta, lezat khas rumahan dan bikin nambah nasi
Penggemar pedas bisa mencontek menu ala Vebby |

1. Lauk satu ini sudah pasti simpel dan cepat untuk dibuat, yakni telur dadar. Vebby Palwinta juga menaruh sedikit bumbu bawang di dalamnya biar lebih enak.

10 Inspirasi lauk ala Vebby Palwinta, lezat khas rumahan dan bikin nambah nasi

foto: YouTube/VebbyRaziStory - OFFICIAL

2. Vebby Palwinta mengaku lauk pepes ayam ini jadi andalan banget saat ia ingin masak yang praktis. Rasanya juga nendang dan berempah banget.

10 Inspirasi lauk ala Vebby Palwinta, lezat khas rumahan dan bikin nambah nasi

foto: YouTube/VebbyRaziStory - OFFICIAL

3. Tahu nggak melulu digoreng, bisa pula dibikin jadi berbumbu kecap seperti yang dibuat Vebby Palwinta, nih.

10 Inspirasi lauk ala Vebby Palwinta, lezat khas rumahan dan bikin nambah nasi

foto: YouTube/VebbyRaziStory - OFFICIAL

4. Penggemar pedas, manis, dan gurih pasti ngiler banget melihat udang balado buatan Vebby Palwinta, kan?

10 Inspirasi lauk ala Vebby Palwinta, lezat khas rumahan dan bikin nambah nasi

foto: YouTube/VebbyRaziStory - OFFICIAL

5. Buat jadi bekal suami, Vebby Palwinta masak aneka lauk seperti tumis jeroan dan kentang mustofa.

10 Inspirasi lauk ala Vebby Palwinta, lezat khas rumahan dan bikin nambah nasi

foto: Instagram/@vebbypalwinta

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya