10 Cara Nycta Gina menyimpan sayuran di kulkas, tidak cepat busuk

10 Cara Nycta Gina menyimpan sayuran di kulkas, tidak cepat busuk
Pemilihan Wadah Buat Menyimpan Sayuran Wajib Diperhatikan. |

1. Saat hendak menyimpan sayuran, pastikan tangan sudah bersih terlebih dahulu agar sayur yang akan disimpan tidak terkontaminasi.

10 Cara Nycta Gina menyimpan sayuran di kulkas, tidak cepat busuk

foto: YouTube/KinosGina

2. Sortir sayuran berdasarkan jenisnya sebelum disimpan dan dimasukkan ke dalam organize box.

10 Cara Nycta Gina menyimpan sayuran di kulkas, tidak cepat busuk

foto: YouTube/KinosGina

3. Gunakan organize box yang tepat. Nycta Gina sendiri menggunakan organize box yang memiliki lapisan bawah berlubang sebagai penampung air untuk menyimpan berbagai macam seyuran.

10 Cara Nycta Gina menyimpan sayuran di kulkas, tidak cepat busuk

foto: YouTube/KinosGina

4. Selalu pastikan kondisi sayur sebelum disimpan. Sayur yang sudah busuk atau menguning nantinya dipisahkan atau dipotong pada bagian yang membusuk.

10 Cara Nycta Gina menyimpan sayuran di kulkas, tidak cepat busuk

foto: YouTube/KinosGina

5. Saat menyimpan wortel, pastikan bagian akarnya sudah dibersihkan. Hal ini akan membuat sayur lebih bersih dan tahan lama saat disimpan.

10 Cara Nycta Gina menyimpan sayuran di kulkas, tidak cepat busuk

foto: YouTube/KinosGina

(brl/mal)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya