Bahan-bahan:
- Tempe
- Tepung terigu
- Tepung roti
- Telur
Bumbu:
- Penyedap rasa jamur
- Garam
-
10 Resep aneka katsu enak, mudah dibuat dan ekonomis Makanan Jepang memang memiliki penggemar setianya.
-
10 Resep tempe ala restoran, mudah dibuat dan mewah Cocok buat kamu yang bosan dengan olahan tempe yang itu-itu saja
-
11 Resep telur katsu ala rumahan, praktis, gurih, mudah dibuat Telur katsu ini bisa menjadi referensi masakan agar tidak membosankan.
1. Potong-potong tempe sebelum dihancurkan. Lalu ulek tempe. Tidak perlu terlalu halus supaya rasa tempenya masih terasa.
foto: YouTube/Ciky Citra Rezky
2. Masukkan tempe yang sudah dihaluskan tersebut ke dalam mangkuk.
foto: YouTube/Ciky Citra Rezky
3. Campurkan tepung terigu secukupnya atau sesuai selera hingga bisa dibentuk jadi sebuah adonan.
foto: YouTube/Ciky Citra Rezky
4. Kemudian bumbui dengan garam dan penyedap kaldu jamur. Aduk-aduk adonan dengan tangan hingga tercampur rata.
foto: YouTube/Ciky Citra Rezky
5. Lalu masukkan telur. Citra Kirana menggunakan tiga butir telur untuk satu papan tempe.
foto: YouTube/Ciky Citra Rezky