Brilio.net - Kayu sering jadi bahan andalan untuk dijadikan perabot rumah tangga. Pasalnya, kayu dianggap awet, elegan, juga kokoh. Jenis kayu yang kerap digunakan sebagai perabot rumah yakni kayu jati, mahogani, trembesi, dan lainnya.
Namun, meskipun dikenal kokoh, tapi perabot kayu butuh perawatan ekstra agar dapat tahan lama. Sebab, kayu seringkali mengundang serangga seperti rayap untuk datang. Hewan satu ini biasanya datang tanpa permisi, sehingga ujung-ujungnya perabot kayu sudah rusak karena digerogoti rayap.
-
Cara alami mengusir rayap hingga tuntas di pintu dan meja kayu, ampuh pakai 2 bahan dapur Perabot rumah yang dimakan rayap biasanya jadi nggak awet karena keropos dan bisa roboh sewaktu-waktu.
-
Alami pakai 3 bahan dapur, begini trik ampuh basmi rayap hingga tuntas di perabot kayu Hanya memanfaatkan bahan sederhana, rayap pun ngacir.
-
Trik ampuh mengusir rayap di pintu maupun perabot kayu, super praktis cuma pakai 2 bahan dapur Cara pengaplikasiannya terbilang mudah, lho.
Tanpa pakai sitrun atau cuka, ini cara bersihkan kerak gosong di pantat panci dengan 1 ampas dapur
Biasanya, perabot paling sering jadi sasaran rayap adalah jendela dan pintu kayu, karena posisinya ada di bagian terdepan rumah. Lantas, biar jendela dan pintu kayu tidak dimakan rayap, banyak orang memilih beli obat antirayap khusus dari pasaran. Tapi, kamu juga bisa memanfaatkan bahan yang ada di rumah saja, lho.
Jika tak mau repot, kamu bisa mencoba dust termite, obat rayap berbentuk bubuk yang terbukti ampuh membasmi rayap. Rayap akan terbasmi secara optimal dalam waktu 7-10 hari setelah ditaburkan. Yang ingin mencobanya yuk klik rekomendasi di bawah ini.
Tanpa sabun cuci piring, ini cara bersihkan selang pompa galon elektrik agar tidak bau dan berlendir
Seperti yang dipraktikkan oleh pria di akun YouTube IDE KREATIF CHANNEL, ia mengaku hanya membutuhkan dua bahan dapur buat menjaga perabot rumahnya yang berbahan kayu biar tak lagi dimakan rayap. Penasaran gimana triknya mengatasi rayap?