Brilio.net - Kalau sering menghabiskan waktu di dapur, pasti sudah nggak kaget lagi kalau mendapati pantat wajan gosong. Bukan tanpa alasan, bagian bawah wajan ini memang terpapar api kompor secara langsung.
Jika tidak dibersihkan langsung, kerak gosong di pantat wajan akan semakin tebal sehingga sulit dibersihkan. Kalau sudah begini, tampilan wajan pun tampak semakin kotor. Belum lagi, hasil masakan jadi nggak matang secara merata.
-
Bukan digosok sitrun, ini cara ampuh hilangkan kerak gosong di pantat wajan cuma pakai 2 bahan dapur Biar saat wajan ini dipakai kembali, kerak di pantatnya tidak menghambat penghantaran panas yang membuat makanan lama matangnya.
-
Tanpa digosok sitrun, ini cara enyahkan kerak gosong di pantat wajan agar kinclong pakai 3 bahan dapur Kalau dibiarkan begitu saja, noda gosong ini akan mengerak dan semakin sulit dibersihkan.
-
Bukan direndam sitrun, ini trik bersihkan pantat wajan berkerak gosong cuma pakai 2 bahan dapur Jangan langsung ganti wajan, bersihkan dulu dengan bahan dapur ini.
Untuk meminimalisir hal itu terjadi, sejumlah orang sengaja menggosok pantat wajan pakai larutan sitrun. Bahan pembersih satu ini memang bisa melunturkan kerak gosong di pantat wajan. Sayangnya, nggak semua orang cocok terkena larutan sitrun, seperti kulitnya iritasi sampai sesak napas, lho.
Supaya lebih aman, kamu bisa meniru tutorial yang dibagikan pengguna TikTok @jujupermanaa. Melalui salah satu video yang diunggah, dia mengaku hanya mengandalkan dua bahan dapur untuk menghilangkan kerak gosong di pantat wajannya.