Brilio.net - Lap dapur jadi satu benda yang sering dipakai sehari-hari. Bukan tanpa alasan, benda satu sering dipakai untuk mengelap seluruh permukaan benda di dapur. Bahkan tak jarang, lap dapur digunakan untuk mengusap permukaan kompor yang berminyak.
Hal itulah yang membuat lap dapur cepat sekali kotor. Mengetahui hal itu, sejumlah orang biasanya langsung merendam lap dapur pakai larutan baking soda atau sitrun. Kedua bahan pembersih ini dianggap bisa meluruhkan segala kotoran yang menempel di lap dapur.
-
Tak perlu baking soda atau sitrun, ini cara cuci lap dapur berminyak pakai 1 bahan dapur tanpa dikucek Lap dapur bisa-bisa jadi bau tengik kalau tak segera dicuci, lho.
-
Cara mencuci lap dapur tanpa sitrun dan sabun cuci piring, ampuh pakai 2 bahan dapur Setidaknya dua kali dalam seminggu, lap dapur ini harus dicuci.
-
Tanpa direndam sitrun, ini cara cuci lap dapur dekil agar bersih maksimal cuma tambah 1 bahan dapur Karena sering digunakan, lap dapur pun akhirnya cepat kotor. Tampilannya yang awalnya bersih lama-kelamaan berubah dekil.
Cukup tambah 1 bumbu dapur, ini trik cuci lap dapur dekil & berminyak agar kinclong meski tak disikat
Setelah direndam beberapa saat, lap dapur bisa dicuci pakai deterjen seperti biasa. Alhasil, tampilan lap dapur kembali bersih seperti semula.
Tapi nggak perlu khawatir kalau stok sitrun atau baking soda sedang habis. Karena ada bahan dapur lainnya yang bisa digunakan untuk mencuci lap dapur. Hal ini pernah pula diperlihatkan oleh pengguna YouTube Queen azzahra family.