Brilio.net - Biskuit umumnya dibuat dari bahan dasar tepung, margarin, dan aneka macam bahan tambahan. Kudapan satu ini biasa dibuat dengan cara dipanggang agar kadar airnya berkurang. Dengan begitu biskuit pun jadi kering dan tahan lebih lama.
Ada banyak macam maupun varian biskuit yang dijual di pasar hingga mal. Tapi nggak ada salahnya kalau kamu berminat membuat biskuit sendiri di rumah, lho. Jadi makin hemat, deh. Cukup andalkan empat bahan, nih. Bahkan tak perlu alat modern dan mahal seperti mixer maupun oven.
You May Know
-
23 Resep kue kering tanpa mixer, renyah, enak, dan sederhana Cara membuat kue tanpa mixer juga mudah dilakukan.
-
16 Resep kue tanpa oven, enak, sederhana, dan mudah dibuat Tanpa oven, kamu bisa memilih menu kue goreng. Bisa pula kue basah, dikukus memakai teflon, panci, serta dandang.
-
Bukan gel silika, ini cara simpan biskuit agar tidak lembek dan hancur pakai 1 bahan makanan Memakai bahan makanan untuk menjaga biskuit tetap renyah takarannya nggak perlu banyak-banyak.
Magang: Mas Noviani