Brilio.net - Setrika yang rutin digunakan setiap harinya memang berisiko lengket. Pasalnya, terkadang ada bahan pakaian tertentu ataupun motif pada kain yang meleleh, menjadi gosong, dan berujung menempel pada setrika. Noda gosong ini bikin setrika jadi nggak licin lagi saat digunakan.
Noda lengket di setrika juga sangat sulit dibersihkan secara manual. Makanya banyak orang memilih membersihkannya dengan trik tertentu, seperti menggunakan sitrun, pasta gigi, atau bahkan sabun. Namun, buat kamu yang nggak ingin pakai ketiga bahan tersebut, jangan khawatir karena masih ada trik lain.
-
Tanpa disikat pasta gigi, ini trik bersihkan noda lengket di setrika cuma pakai 1 bumbu dapur Noda gosong ini bikin setrika jadi seret saat digunakan.
-
Bukan digosok lilin, pria ini punya trik hilangkan noda lengket di setrika pakai 1 bahan dapur Permukaan setrika kembali bersih agar nggak nyendat-nyendat saat dipakai atau meninggalkan bekas gosong pada baju lain.
-
Bukan digosok pasta gigi, ini trik ampuh hilangkan noda lengket di setrika pakai 1 bumbu dapur Setrika bisa berfungsi sebagaimana seharusnya, nggak ngadat-ngadat seret ketika dipakai.
Cuma tambah 2 bahan dapur, ini trik bersihkan kerak keramik kamar mandi agar bersih dan mengilap
Salah satu trik membersihkan noda lengket di setrika sempat dibagikan oleh bapak-bapak di akun YouTube Ben channel. Usut punya usut, trik ini bisa dipraktikkan hanya dengan mengandalkan satu jenis bumbu dapur. Usai diaplikasikan, nantinya noda lengket pada setrika akan hilang, alat ini pun bisa bekerja dengan normal lagi.