Brilio.net - Stok daging kurban saat Hari Raya Idul Adha begitu melimpah. Baik itu daging sapi maupun kambing. Daging-daging ini akan diolah menjadi berbagai menu lezat, seperti tongseng, gulai, bakso, dan tentu yang paling sering disajikan adalah sate.
Ya, sate adalah masakan paling simpel ketika orang-orang memiliki stok daging. Tinggal potong-potong daging, dimarinasi, lalu dibakar, deh. Tinggal siapin bumbu kecapnya beserta lalapan seperti kubis, tomat, dan timun, sate lezat pun siap disajikan.
-
7 Resep sate goreng, empuk, enak dan praktis Sate identik dengan tusuk bambu yang ditusukkan pada daging untuk kemudian dijadikan pegangan saat membakarnya.
-
Nggak perlu dimarinasi terlalu lama, ini trik bikin sate kambing yang empuk dan bebas bau prengus Sebagian orang sengaja merendam daging kambing dalam waktu yang lama. Alhasil proses bikin sate jadi lebih lama.
-
Trik bikin sate sapi maranggi dari daging kurban yang empuk dan bumbunya meresap sampai ke dalam Meskipun pakai daging sapi kurban yang biasanya memiliki tekstur keras, cukup pakai trik ini biar bisa empuk maksimal usai sate dibakar.
Tak perlu direbus, begini trik mengolah daging kambing tua untuk sate agar empuk dan tak bau prengus
Tapi, memasak sate memang nggak secepat kilat jadi. Ada proses menusuk daging-dagingnya yang terkadang memakan waktu dan tenaga. Ditusuk satu per satu potongan dadu dagingnya, pasti kerasa capek, kan? Apalagi jika nggak terbiasa melakukannya seperti pedagang sate.
Nah, salah seorang warganet TikTok bernama @ataraxia.zhu, membagikan cara praktis, simpel, dan cepat menusuk daging sate tanpa keluar banyak tenaga.