Brilio.net - Kulkas bisa digunakan untuk menyimpan berbagai bahan makanan dan minuman agar tetap segar dan awet tahan lama. Kalau tidak punya kulkas, kamu mungkin bisa pusing mau ditaruh mana stok makanan di rumah. Apalagi jika stok makanan tersebut berupa daging atau ikan. Karena jika dibiarkan di suhu ruang semalaman saja, daging dan ikan bisa busuk, lho.
Maka dari itu, kulkas harus dirawat dengan baik agar tetap awet digunakan dalam jangka waktu lama. Namun, kadang ada saja bagian kulkas yang mengalami kerusakan, misalnya bagian rak bagian chiller.
-
Bukan dilem, ini cara memperbaiki rak kulkas yang patah agar kembali kokoh dan bisa digunakan lagi Nggak pakai lem maupun lakban, trik ini dipercaya lebih kuat.
-
Tak usah ganti baru, ini cara simpel memperbaiki rak telur di kulkas yang pecah Karena posisinya yang berada di bagian pintu kulkas, tak jarang rak telur menjadi rapuh hingga pecah.
-
Modal Rp8.000, begini trik memperbaiki rak kulkas yang retak Tak jarang yang kemudian langsung membuangnya karena dianggap tidak layak dipakai. Kali ini, jangan buru-buru membuang raknya.
Cara agar kentang mustofa terlanjur lembek dan melempem jadi renyah kembali meski tanpa oven
Jika tidak mau beli baru, kamu bisa memperbaiki rak tersebut dengan berbagai cara. Misalnya patahan rak kulkas disambung pakai lakban.
Akan tetapi, kalau mengandalkan lakban tidak bisa bertahan lama, lho. Apalagi kalau stok makanan yang ditaruh rak ukuran atau beratnya besar, bisa-bisa patah lagi.
Nah, kamu bisa meniru apa yang dilakukan oleh pengguna YouTube ILHAM KARYA TIPS. Di salah satu unggahan videonya, tampak ia cuma mengandalkan lem korea dan tisu. Penasaran bagaimana cara pengaplikasiannya?
Bukan dicuci sabun, ini trik bersihkan cobek batu baru agar tak berpasir pakai 2 bahan dapur