Brilio.net - Memasak bisa jadi kegiatan menyenangkan. Kamu bisa mencoba resep-resep masakan baru. Selain menyenangkan, memasak sendiri juga bisa menghemat pengeluaran rumah tangga, lho.
Namun, adakalanya saat memasak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, seperti hasil masakan malah gosong. Biasanya hal ini disebabkan karena api kompor yang digunakan terlalu besar atau kamu mungkin meninggalkan masakan dalam waktu lama.
-
Trik mengatasi masakan terlalu pahit, cukup pakai 1 bahan dapur ini agar semakin lezat Salah satu penyebab umum rasa pahit dalam masakan, apalagi yang berkuah adalah penggunaan bumbu yang terlalu matang atau hangus.
-
Bukan ditambah kentang dan air, ini trik mengatasi masakan berkuah yang keasinan pakai 1 bahan makanan Masakan jadi terlalu asin dan kurang enak saat disantap.
-
Bukan ditambah air, gula, atau kentang, ini trik mengatasi masakan keasinan pakai 1 jenis minyak Trik ini juga akan menambah cita rasa masakan jadi lebih lezat
Empuk tanpa direbus, ini trik marinasi daging sapi biar nggak alot cuma pakai 1 bumbu dapur
Nggak cuma masakan gosong, banyak orang juga pernah salah memasukkan takaran bumbu. Nggak cuma garam saja, namun ada bumbu lain seperti cabai atau bubuk pedas juga, jika ditaruh berlebihan membuat cita rasa masakan kurang sedap. Sebagai solusinya, kamu bisa menambahkan air ke dalam masakan untuk menetralisir rasanya. Sayangnya cara ini terkadang tidak benar-benar ampuh.
Sama halnya yang dialami pengguna Instagram @kamanabhaskaran. Saat memasak kari, ia justru menambahkan terlalu banyak bubuk cabai. Rasa masakannya pun jadi terlalu pedas.