Brilio.net - Daun pepaya sering jadi pilihan menu sayur khas rumahan. Biasanya daun satu ini diolah jadi tumisan, gulai, atau direbus begitu saja untuk dijadikan lalapan. Daun pepaya juga terkenal kaya manfaat untuk kesehatan.
Dilansir dari mskcc.org, daun pepaya punya sejumlah antioksidan, vitamin, serat, dan mineral untuk meningkatkan imun tubuh, melancarkan pencernaan, menyehatkan kulit, dan lain-lain.
-
Tanpa garam atau asam jawa, ini trik merebus daun pepaya agar tak pahit cukup tambah 1 jenis daun Enak dimasak tumis, dibikin gulai, maupun dijadikan lalapan.
-
Tanpa direbus tanah liat, ini trik ampuh hilangkan rasa pahit daun pepaya pakai 1 ampas dapur Daun pepaya mengandung antioksidan, vitamin, serat, dan masih banyak lagi.
-
Bukan pakai tanah liat atau asam jawa, ini cara hilangkan rasa pahit daun pepaya dengan 2 bahan dapur Daun pepaya memiliki khasiat untuk menurunkan kadar gula darah tinggi, memperlancar sistem pencernaan.
Tak perlu diremas garam, ini cara ampuh hilangkan rasa pahit pare cuma pakai 2 bahan dapur
Sayuran hijau ini cocok diolah jadi aneka hidangan, tetapi sering pula dihindari karena rasanya cenderung pahit.
Namun, jangan khawatir soal rasa pahit daun pepaya ini. Karena rasa getir pada daun pepaya bisa dikurangi, lho. Salah satu cara yang kerap dipakai banyak orang adalah dengan merebusnya bersama aneka tambahan, misalnya dicampur tanah liat atau asam jawa.
Di sisi lain, ada satu trik lagi dari pengguna TikTok @rianiani195 yang bisa kamu tiru di rumah. Usut punya usut, trik ini sederhana banget karena hanya mengandalkan satu bumbu dapur.
Trik jitu mengupas dan memotong nanas agar rapi dan air buahnya tak berceceran ke mana-mana