Brilio.net - Penggunaan botol air mineral di luaran sana membuat jumlah sampah meningkat. Sayangnya, hal itu tidak diimbangi dengan pemanfaatan sampah satu ini. Alhasil, sampah botol bekas jadi berserakan begitu saja.
Padahal, sampah botol bekas bisa disulap jadi berbagai kerajinan tangan yang bermanfaat. Seperti keranjang buah, wadah bumbu dapur, hingga dispenser air.
-
Aksi pria tunjukkan fungsi lain botol bekas ini kreatif banget, kerennya bikin takjub Bahkan terkesan bernilai jual tinggi, saking estetiknya~
-
Aksi pria tunjukkan fungsi lain tutup botol plastik bekas ini kreatif abis, bikin nggak habis pikir Menghasilkan karya yang estetik dan menakjubkan.
-
9 Ide kreatif pakai dispenser ini bikin ngakak sampai haus Cara unik mereka bikin ketawa.
Tak perlu beli baru, ini cara bikin tempat pakan burung agar tak mudah tumpah pakai 1 sampah dapur
Cuma pakai satu sampah botol bekas, kamu bisa memodifikasinya jadi dispenser air. Meskipun berbahan dasar limbah dapur, nyatanya dispenser air tetap bisa digunakan dengan maksimal. Bahkan tampilan dispensernya mirip seperti yang ada di pesta pernikahan dan hotel, lho.
Kalau tertarik, kamu bisa meniru yang dilakukan oleh pengguna YouTube ADE IRAWAN 2610. Dalam salah satu videonya, warganet satu ini memberikan tutorial membuat dispenser air dari sampah botol bekas.