Brilio.net - Akhir Juni 2022, Rossa baru saja menggelar konser tunggal untuk memperingati 25 tahun kariernya di kancah musik Indonesia. Konser yang bertajuk "Rossa 25 Shining Years" ini digelar secara tur di empat kota.
Telah berkarier hingga seperempat abad tentu bakatnya dalam bidang tarik suara sudah tidak dapat diragukan lagi. Di usianya yang sudah mencapai 43 tahun, Rossa masih tampak aktif dengan kualitas suara keren saat di atas panggung.
-
10 Makanan dikonsumsi dan dihindari Rossa, bantu rawat wajah awet muda Penampilan Rossa di usia 43 tahun yang awet muda juga didukung dengan pola hidup sehat.
-
Menawan di usia 42 tahun, ini 10 transformasi Rossa sedari kecil Selamat ulang tahun ke-42 buat Rossa.
-
6 Tips awet muda ala Rossa, tak lupa bersihkan wajah Perawatan wajah yang dilakukan oleh Rossa hanya sedikit dan tidak terlalu sulit.
Walau tidak menjalani diet khusus, namun Rossa menyiapkan kesehatan fisiknya menjelang konser. Dia rutin berolahraga dan menerapkan pola tidur yang cukup. Selain itu, Rossa juga turut menjaga pola makan supaya performa tubuh dan suaranya bisa maksimal saat konser berlangsung.
Kira-kira bagaimana pola makan yang diterapkan pelantun lagu Tegar ini? Berikut BrilioFood rangkum dari berbagai sumber pada Sabtu (2/7).