Brilio.net - Lontong bisa dibilang sebagai salah satu makanan jadul khas Nusantara yang masih eksis hingga sekarang. Lontong kerap jadi andalan banyak orang untuk dihidangkan kepada tamu saat mengadakan berbagai hajatan. Lontong seringnya disajikan bersama kuah soto, sate, bakso, santan, opor, dan lain sebagainya.
Cara membuat lontong pun beragam abis, ada yang menggunakan toples, bungkus plastik, sampai daun pisang. Nah, lontong yang dibungkus daun pisang ini tampaknya disenangi banyak orang karena selain aromanya nikmat, warna hidangannya pun lebih menarik lantaran ada hijau-hijaunya. Tapi, masih banyak yang belum tahu cara bikin lontong daun yang hijaunya cerah, nih.
-
Trik merebus lontong daun pisang agar pulen, tahan lama, dan berwarna cerah Olahan dari beras ini biasanya disajikan bersama kuah soto, sate, bakso, santan, opor, dan lain sebagainya. Temukan cara agar teksturnya pulen.
-
Trik merebus lontong daun pisang agar kenyal dan tak berlendir sampai 2 hari meski tanpa masuk kulkas Kalau belum tahu teknik membuatnya, lontong bisa-bisa kurang pulen dan cepat basi, lho.
-
Tanpa presto, ini trik bikin lontong daun pisang agar pulen, hijau, dan awet 3 hari di suhu ruang Hasilnya padat, aromanya wangi daun pisang.
7 Cara membuat gula karamel cair untuk bolu sarang semut supaya tidak pahit dan warnanya cantik
Alhasil, warna lontong pun jadinya pucat atau justru kecokelatan, bukan hijau cerah. Salah seorang warganet di akun YouTube STE sempat membagikan sejumlah trik bikin lontong daun, nih. Selain agar warnanya lebih cantik, ia juga membagikan trik merebus lontong agar hasilnya pulen maksimal serta awet disimpan dalam waktu lama.