Jika airnya sudah benar-benar habis, matikan api dan daging bisa diangkat dari teflon. Daging pun siap diolah jadi tumisan maupun sup sesuai selera. Simpel banget, kan? Wanie pun menyebut trik ini dengan nama teknik mati air yang artinya memasak daging sampai air dari dagingnya hilang.
foto: TikTok/@nrlwnie
-
Tanpa panci presto atau ditambah baking soda, ini trik merebus daging agar empuk pakai 1 bahan dapur Selalu ada cara untuk membuat daging lebih empuk dan enak dimakan.
-
Tanpa marinasi tepung maizena, ini trik goreng daging agar empuk meski tak direbus pakai 1 bahan dapur Sayangnya, dalam beberapa masakan, daging yang hendak diolah terkadang tidak perlu direbus terlebih dahulu karena bisa berubah rasa.
-
Jangan langsung direbus, begini trik masak daging sapi agar cepat empuk meski tanpa presto Daging sapi mengandung banyak protein yang dapat mendukung pertumbuhan otot dan tulang selalu kuat.
Sudah diunggah dari Juli lalu, video trik empukkan daging milik TikTok/@nrlwnie ini mendapat jutaan viewers, lho. Tak sedikit warganet yang meniru cara ala Wanie ini. Selain itu, di kolom komentarnya, tak sedikit yang berbagi trik lain lain seputar mengempukkan daging yang nggak kalah mudah.
"Nk daging lembut, gaul daging dgn baking soda n perap dlm 5 min (jgn lama). lepas tu bilas dan boleh start masak (Biar daging lembut, campurkan dengan baking soda dan dimarinasi selama 5 menit. Setelah itu bilas dan siap dimasak)," jelas TikTok/@BicepEpal.
"Time masak daging tu masukkan garfu or sudu besi, masak sekali dgn daging tu smpai daging tu masak then biar je garfu and sudu kt situu confirm lembut (Waktu memasak daging, masukkan garpu atau sendok besi, masak bersamaan dengan daging, dijamin lembut)," kata TikTok/@masyitahmayyyy_.
"Mak saya pon..lagi cpat & senang masak (Ibuku juga masak daging seperti ini.. Cepat dan mudah)," ungkap TikTok/@workjiha.
"Selain melembutkan daging, cara ni adalah Salah satu cara, untuk menghilangkan hamis daging (bagi yang xberapa suka makan daging-tp nak makan daging)," tulis TikTok/@Kakak Sizuka.
"Tapi daging rumah saya ni keras sbb frozen so mcm mana eh boleh ke terus buat cara macamni?" tanya TikTok/@Innocent Babe.