Brilio.net - Spatula kayu sering dijadikan pilihan jika kamu ingin memasak karena alat ini tidak mudah menggores peralatan lain. Salah satu keunggulan spatula kayu yaitu tidak mudah rusak, bahkan saat jatuh sekalipun.
Namun, kamu mungkin kerap menemukan spatula kayu yang berjamur dan bau. Hal tersebut terjadi ketika kamu menyimpan spatula dalam keadaan basah. Spatula basah menyebabkan munculnya bakteri yang berkembang pada serat-serat kayu. Alhasil spatula kayu pun akan mengeluarkan bau tidak sedap.
-
Trik mudah membersihkan noda gosong dan sisa minyak di spatula kayu, mudah dipraktikkan di rumah Higienis dan aman dipakai masak lagi.
-
5 Cara merawat spatula kayu agar awet dan bebas jamur Spatula kayu dianggap lebih awet dibanding bahan lain
-
Cara bersihkan spatula silikon baru agar tidak berbusa saat dipakai Jika tidak ingin dipakai langsung, jangan biarkan spatula basah ketika disimpan.
Buat kamu yang punya spatula kayu tapi berjamur dan bau, coba tiru trik yang dibagikan oleh akun TikTok Chef Ken terkait cara membersihkan alat dapur tersebut.
Magang: Nabila Arkania