Brilio.net - Saat hendak mengolah daging ayam, kamu pasti sering mendapati gumpalan darah yang terdapat di sela-sela tulangnya. Darah yang tertinggal pada daging ayam dapat menghasilkan bau dan rasa yang tidak sedap, serta mempengaruhi kualitas rasa akhir hidangan. Selain itu, sisa darah juga dapat menjadi media yang baik bagi pertumbuhan bakteri jika tidak dihilangkan dengan benar.
Lantas untuk mengatasi masalah ini, penting untuk membersihkan daging ayam secara menyeluruh sebelum dimasak. Biasanya sejumlah orang akan menyayat satu per satu bagian yang terdapat gumpalan sisa darah tersebut. Namun ada juga yang memilih memarinasi daging ayam dengan jeruk nipis.
-
Bukan pakai jeruk nipis, ini trik menghilangkan sisa darah ayam dalam 2 menit pakai 1 bahan dapur Ada baiknya untuk membersihkan ayam sebaik mungkin, karena darah yang masih melekat pada daging ayam, tidak baik untuk kesehatan.
-
Bukan jeruk nipis, ini trik bersihkan ayam agar bersih maksimal dan bebas bau amis pakai 2 bahan dapur Kalau tidak diolah dengan baik, bau amis ini masih tercium meski ayam sudah dimasak dengan berbagai bumbu, lho.
-
Cara ampuh hilangkan bau amis daging ayam dengan satu bahan dapur Tips menghilangkan bau amis daging ayam tanpa cuka atau jeruk nipis, cukup dengan satu bahan dapur.
Jangan dibungkus koran, ini cara ampuh mengurangi rasa asin pada ikan asin cuma pakai 1 bahan dapur
Padahal tahu nggak, sih? Sebenarnya ada bahan lain yang lebih ampuh dalam menghilangkan sisa darah pada daging ayam. Nah, bahan ini pernah digunakan oleh pemilik akun YouTube Mishy's Kitchen. Melalui salah satu video yang diunggah, dia mengaku hanya mengandalkan dua bahan dapur agar daging ayam lebih bersih dari sisa darah dan bau amis.