Trik menanak nasi beras kualitas rendah agar tetap pulen dan bak kristal.
Dilansir BrilioFood dari akun TikTok @meilin.dwichan pada Kamis (28/3), ia menambahkan perasan air jeruk nipis agar nasi nantinya makin pulen dan berwarna bersih.
foto: Tiktok/meilin.dwichan
-
Cara memasak nasi dari beras kualitas rendah agar tetap pulen dan bersih tanpa ditambah minyak goreng Ketika dimasak, beras kualitas rendah ini sering kali tidak pulen dan terlihat kusam. Perlu cara khusus untuk membuatnya pulen.
-
Cuma pakai satu bahan, begini cara menanak beras murah agar bernutrisi Dengan cara ini, nasi yang dihasilkan dari beras murah terasa enak dan bernutrisi layaknya beras mahal.
-
Bukan ditambah minyak goreng, ini trik menanak nasi agar makin enak, pulen, gurih, dan tak berkerak Kalau masak pakai rice cooker, ada kemungkinan nasi berkerak di dinding pancinya. Itu karena cara menanak yang kurang tepat. Perlu tahu triknya.
Jangan cuma ditambah air, wanita ini punya trik atasi nasi kering agar pulen lagi pakai 1 bahan dapur
Untuk caranya, siapkan beberapa cup beras. Kemudian cuci bersih dan masukkan beras ke panci rice cooker. Jika sudah, tambahkan sepotong perasan air jeruk nipis ke dalamnya.
Selanjutnya, didihkan air sesuai takaran beras. Tuang air secara perlahan dan jangan lupa aduk rata. Jika sudah, tutup rice cooker dan masak beras sampai matang. Dan benar saja, nasi tersebut tampak sangat pulen dan bak kristal.
foto: Tiktok/meilin.dwichan
Trik agar nasi tak kering dan berkerak walau disimpan seharian di rice cooker, modal 2 bahan dapur
Gimana, cukup mudah bukan? Jika kamu tertarik, coba deh cara ini. Pasalnya, bahan tambahannya mudah didapat, cara pun gampang ditiru.