Pertama, panaskan dulu wajan di atas api sedang. Saat sudah panas, langsung letakkan potongan ayam kampung secara perlahan ke dalamnya. Nantinya, saat ayam masuk, akan ada bunyi desis yang artinya suhu panas wajan sudah pas. Selanjutnya, tuangkan air sedikit saja.
Warganet akrab disapa Ika menjelaskan, ia biasanya hanya menuangkan air sampai 1/4 tinggi ayam saja. Teknik inilah yang ampuh bikin ayam kampung lebih cepat empuk dan lebih juicy, lho. Lalu, tutup wajannya sampai rapat.
-
Tak perlu dipresto, ini cara merebus ayam kampung agar empuk dalam 30 menit ditambah 1 bahan dapur Ayam kampung diketahui memiliki tekstur daging cenderung alot, sehingga harus direbus atau diungkep terlebih dahulu sampai empuk.
-
Tanpa presto, begini cara merebus ayam kampung agar empuk dan bebas bau amis dalam waktu 17 menit Hasilnya empuk, makin lezat dijadikan hidangan favorit.
-
Tak dicampur apa-apa, trik rebus ayam kampung tua agar empuk tanpa presto ini cuma butuh 14 menit Caranya terbilang simpel dan nggak memakan waktu banyak.
Bukan ditaburi tepung atau jahe, begini trik menggoreng ayam agar tak meletup dan lengket di wajan
foto: TikTok/@mardatillahika
Usai ditutup, biarkan ayam kampung matang di dalam wajan selama kurang lebih 20 menit. Selama proses merebus, ayam kampung ini pun tak perlu direbus dulu. Setelah 20 menit, api kompor dapat dimatikan dan tutup wajannya bisa dibuka.
"Jangan dibuka tutup, kalau udah sekiranya empuk, boleh diaduk seperti ini," pungkas Ika.
Tanpa bahan tambahan apapun, ini trik merebus ayam agar hasilnya empuk dan bebas bau amis
Untuk mengaduknya kamu bisa menggunakan freemir spatula. Cek di bawah ini untuk kamu yang membutuhkannya.