6. Buang airnya dan sisakan endapan pati yang berwarna putih.
foto: YouTube/KL Krensi
-
17 Resep camilan dari tepung maizena, enak, sederhana dan mudah dibuat Selain lezat, camilan dari tepung maizena juga aman karena bahannya berasal dari biji jagung
-
15 Resep olahan tepung maizena jadi aneka kue, legit, dan mudah ditiru Olahan tepung maizena jadi aneka kue ini cocok disajikan di berbagai momen.
-
7 Macam tepung yang wajib diketahui untuk kebutuhan memasak Dalam dunia kuliner, tepung adalah bahan dasar yang sangat penting.
7. Langsung pindahkan endapan pati ini ke piring dan jemur sampai kering.
foto: YouTube/KL Krensi
8. Setelah kering, pati jagung akan memadat dan siap diblender.
foto: YouTube/KL Krensi
9. Jika sudah diblender halus, masukkan tepung maizena ke dalam toples.
foto: YouTube/KL Krensi
Tepung jagung yang sudah jadi harus disimpan dalam toples yang benar-benar kedap udara. Hal ini bertujuan agar tepung jagung bisa awet hingga berbulan-bulan. Menurut pengguna YouTube/KL Krensi, tepung jagung bisa awet sampai 5 bulan lamanya jika kondisinya benar-benar kering.