"Ga mau misah padahal udh banyak minyak," ungkap wanita yang akrab disapa Siawa ini, dikutip BrilioFood dari TikTok @gdghhhjgvv pada Minggu (11/6).
foto: TikTok/@gdghhhjgvv
-
Beda dari biasanya, cara makan seblak satu ini bikin lambut menjerit Sekte makan seblak cabang mana nih?
-
25 Resep seblak mudah, praktis, enak, dan bikin nagih Seblak kini bisa disajikan dengan berbagai varian rasa dan toping.
-
23 Resep bumbu seblak kuah, nikmat, pedas, dan menggugah selera Seblak identik dengan aroma khas rempah kencur.
Usut punya usut, meski sudah menggunakan minyak yang cukup banyak saat proses perebusan, kerupuk seblak ini masih menyatu lantaran terlalu lama dimasak. Alhasil, teksturnya jadi sangat lembek dan membuat setiap kerupuk yang bersentuhan jadi lengket.
foto: TikTok/@gdghhhjgvv
Mengintip kolom komentar di unggahan TikTok @gdghhhjgvv, tak sedikit yang dibikin heran maupun terhibur melihat aksi masak seblak cobek yang gagal ini, lho. Di samping itu, unggahan ini juga sudah ditonton lebih dari 11 juta kali.
Cuma bermodalkan cobek dan bumbu sederhana, ini trik bikin seblak ala duta seblak Rafael SMASH
"ini kerupuk ny kelodohan pas ngerebus ny aku juga prnah ," ungkap TikTok @Cantika Tyas.
"plissss, pertamanya gw kira itu bakso beranak yg pecah," kata TikTok @.
"gua ngakak ," ujar TikTok @Vinz Tomz.
"tak kira bikin baso beranak itu yg di wajan ," cetus TikTok @intan.
"tertawa sebelum makan," imbuh TikTok @lie.
Wah, ternyata seblak cobek viral ini nggak bisa asal buat ya biar nggak gagal dan lengket satu sama lain.