Brilio.net - Membersihkan kain serbet yang biasa dipakai di dapur ketika kotor merupakan kegiatan yang tidak mudah. Karena noda yang menempel pada kain serbet biasanya membandel dan sulit dihilangkan. Terlebih jika itu noda minyak, noda makanan, dan debu yang menempel hingga menjadi kerak.
Memang kain serbet pasti akan kotor karena fungsinya untuk mengelap dan membersihkan noda-noda di dapur. Tapi mau nggak mau harus rajin dan terus dibersihkan agar dapat dipakai lagi dengan segera.
-
Auto kinclong dalam 10 menit, ini cara mencuci serbet dapur kotor dan dekil pakai 2 bahan Kondisi serbet dapur yang kotor dan dekil akan membuat permukaan dapur juga ikut kotor.
-
Bersih tanpa disikat, cara mencuci serbet kotor dan hitam ini auto kesat pakai 1 bahan dapur Serbet dapur selalu siap sedia dalam berbagai situasi.
-
Cara cuci serbet dapur kumal ala emak-emak ini auto bersih meski tanpa disikat, ampuh basmi bau apek Frekuensi pemakaian serbet yang tinggi menyebabkan berbagai noda mudah menempel.
Pakai tiga bahan sederhana, ini cara bersihkan talenan plastik agar kinclong seperti baru
Kamu pun perlu tahu cara membersihkan kain serbet dapur kotor yang cepat dan praktis. Supaya kamu tidak perlu lagi mengeluarkan tenaga ekstra untuk menyikat kain serbet. Usut punya usut, ada cara praktis untuk membersihkan serbet dapur cuma butuh modal Rp1.000, nih. Cara ini dibagikan oleh pengguna channel YouTube IRT Produktif.
Di awal video diperlihatkan penampakan serbet dapur yang begitu kotor.
"Video kali ini mau kasih tips gimana cara cepat untuk mencuci lap yang super duper duper kotor tanpa menyikat, dan dengan modal Rp1.000 aja ya," ujarnya, dilansir BrilioFood dari channel YouTube IRT Produktif pada Jumat (10/3).
Cuma 5 menit dan tanpa disikat, ini cara cepat membersihkan noda lumut di rak piring plastik
foto: YouTube/IRT Produktif
Magang: Umi Amalia Rusda