Brilio.net - Sama halnya dengan ruangan lain di rumah, menjaga dapur bersih juga penting dilakukan secara rutin. Dilansir dari hgic.clemson.edu, banyak manfaat yang didapat dari rutin membersihkan dapur seperti menurunkan risiko terpapar bakteri, kutu, debu, serangga, dan tikus yang senang dengan tempat-tempat kotor.
Salah satu bagian di dapur yang mudah sekali kotor sudah pasti wastafel. Setiap harinya, wastafel biasa digunakan untuk membersihkan peralatan masak dan makan, sehingga sering terkena sisa lemak, ampas makanan, air, dan lain sebagainya. Jika tak rajin dibersihkan, bisa-bisa wastafel jadi kusam dan punya banyak kotoran membandel.
-
Bukan pakai baking soda, ini tri membersihkan wastafel biar kinclong seperti baru pakai 1 bahan dapur Bahan dapur ini memiliki kandungan yang bisa membantu melunturkan noda dan bau di berbagai perabot dapur.
-
Cukup tambah 1 bahan dapur, begini cara hilangkan noda hitam dan karat di wastafel agar kinclong lagi Perawatan dan pemeliharaan yang teratur sangat penting untuk mencegah wastafel jadi hitam dan berkarat.
-
Tanpa air dan cairan khusus, ini cara bersihkan keran wastafel kusam agar kinclong kembali Cuma pakai satu alat.
Tanpa air panas, begini trik bersihkan pantat panci yang gosong cuma butuh modal Rp3.000
Hal ini juga dialami oleh warganet pengguna YouTube PRAKTEK RINGAN. Pria ini mengaku, wastafel berbahan stainless steel miliknya sering kotor, sehingga ia harus memutar otak untuk mencari cara membersihkan yang paling efektif biar wastafelnya kinclong lagi. Nah menurutnya, ada satu bahan dengan harga terjangkau banget bisa diaplikasikan pada wastafel yang sudah kusam dan kotor, nih.