Brilio.net - Panci termasuk alat masak andalan. Panci cocok digunakan untuk membuat aneka hidangan mulai dari sup, sayuran rebus, mi instan, sampai dipakai untuk menanak nasi pun bisa.
Saking bergunanya, tak jarang panci yang ada di rumah jadi cepat kotor lantaran sering dipakai untuk masak. Tak hanya kotor di bagian luarnya, bagian dalam atau dasar panci juga karena terkena bahan makanan. Bahan makanan tertentu memang bisa lengket di dasar panci dan sulit dibersihkan.
-
Cuma pakai 2 bahan dapur, ini cara lunturkan noda gosong di pantat panci tanpa direndam Kalau sering dipakai untuk masak dan jarang dibersihkan dengan baik, bisa-bisa muncul noda gosong di bagian bawah atau pantatnya, lho.
-
Tak direndam semalaman, ini trik basmi noda gosong kecokelatan di pantat panci pakai 1 bahan sederhana Kalau direndam semalaman tapi butuh cepat memakainya, jadi nggak efektif, dong, ya. Jadi, butuh cara tepat dan cepat nih membasmi gosongnya.
-
Bukan dioles pasta gigi, ini cara bersihkan noda kerak di luar dan dalam panci pakai 2 bahan dapur Bahannya sederhana, hasilnya memuaskan.
Bukan pakai cuka atau baking soda, ini cara bersihkan bagian luar panci gosong modal Rp5.000
Hal ini juga sering dialami oleh warganet bernama Gianola. Lewat unggahan di YouTube pribadinya Gianola Vlog, ia menceritakan bagaimana cara mengatasi bagian dasar panci yang terdapat noda lengket usai masak. Usut punya usut, caranya mudah dan hanya butuh waktu kurang dari 5 menit saja, lho.