Brilio.net - Daging ayam menjadi salah satu bahan makanan yang kerap disajikan. Selain karena mudah ditemukan, daging ayam juga bisa diolah jadi berbagai menu masakan yang menggugah selera. Seperti ayam goreng, ayam bakar, sop ayam, gulai ayam, pepes ayam, dan masih banyak lagi.
Oleh karena itu, nggak heran kalau banyak orang selalu menyetok daging ayam di rumah. Namun, menyetok daging ayam perlu dilakukan secara benar agar tak mengeluarkan bau amis sampai akhirnya membusuk. Seperti apa cara benar menyimpan daging ayam, ya?
-
Tanpa jeruk nipis, ini cara menyimpan daging ayam agar tidak bau cuma pakai empat bahan Kalau salah cara menyimpan, daging ayam jadi bau dan potensi dibuang. Kan, sayang.
-
5 Cara menyimpan daging ayam agar awet dan tidak mudah busuk Suhu dingin freezer akan membuat ayam bertahan lebih lama
-
Jangan dicuci dulu, ini cara simpan daging ayam agar tetap higienis, bersih, dan tak amis Mencuci ayam dengan air mengalir dapat menyebabkan kontaminasi bakteri.
Seorang warganet pengguna YouTube Ibu Muda Suka Masak memberikan tutorial cara menyimpan stok daging ayam yang benar. Ia mengklaim daging ayam yang ia simpan akan tetap segar dan bertahan hingga 6 bulan lamanya. Penasaran caranya?