Brilio.net - Menggunakan panci listrik menjadi sesuatu yang harus kamu coba. Apalagi jika kamu hampir setiap hari memasak. Alat satu ini bisa diandalkan sebagai pengganti kompor gas. Bahkan proses memasaknya jadi lebih mudah dan cepat, lho.
Nggak cuma itu, karena ukurannya tidak terlalu besar dan ringan, panci elektrik juga cocok dibawa saat travelling. Selama ada daya listrik, kamu bisa menggunakan alat satu ini di mana dan kapan saja.
-
Cuma pakai 1 bahan, ini cara praktis bersihkan noda gosong di pantat panci Noda gosong tersebut tak akan hilang jika hanya pakai sabun cuci piring dan air saja.
-
Tanpa bikin tergores, ini cara bersihkan noda gosong membandel di bagian luar panci keramik Sebaiknya hindari pemakaian alat yang kuat atau tajam saat membersihkan panci keramik agar tak rusak.
-
Tanpa air panas, begini trik bersihkan pantat panci yang gosong cuma butuh modal Rp3.000 Sudah jadi rahasia umum kalau noda gosong di pantat panci ini sangat sulit dibasmi kalau hanya dicuci pakai air dan sabun saja.
Bukan pakai bahan pemutih, ini trik bersihkan kerak di gelas kaca cuma pakai 1 bahan sederhana
Tapi kalau sering digunakan, jangan lupa untuk membersihkan peralatan dapur satu ini dengan telaten, ya. Jika tidak dicuci dengan benar, lama-kelamaan panci listrik akan rusak. Namun, mencuci panci listrik pun nggak bisa sembarangan. Kalau asal siram, panci listrik juga berisiko konslet dan tidak bisa digunakan lagi.