Brilio.net - Air mineral kemasan botol sering jadi pilihan banyak orang. Kemasan satu ini biasanya dilengkapi dengan tutup. Alhasil, air mineral jadi praktis dibawa ke mana saja tanpa khawatir akan tumpah.
Salah satu komponen dari air mineral botol adalah segel plastik di bagian tutupnya. Bukan tanpa alasan, segel ini berfungsi sebagai penanda bahwa botol masih dalam keadaan baru. Segel biasanya berbentuk bulat dan berukuran sama seperti mulut botol.
-
Tanpa mesin, ini cara segel tutup botol plastik untuk bisnis rumahan Minuman kemasan yang akan dijual pun nggak mudah tumpah.
-
Tak perlu panik, ini trik membuka minuman kaleng yang segelnya terlanjur patah Nggak bikin tangan sakit~
-
Jangan disobek, begini trik mudah membuka tutup galon isi ulang tanpa pisau atau gunting Supaya asupan air dalam tubuh tercukupi, sebagian besar orang biasanya akan memanfaatkan galon.
Saat akan diminum, tinggal buka segel lalu putar tutup botol. Karena terbuat dari plastik, segel pun mudah dibuka. Sayangnya membuka tutup botol malah jadi perkara tersendiri.
Meski sudah diputar berulang kali, kadang tutup botol tetap tidak mau terbuka. Karena tidak sabar, sejumlah orang pun akan membuka tutup botol secara paksa.
Padahal kalau terlalu keras dibuka, air di dalam botol berisiko akan muncrat atau tumpah. Air yang harusnya bisa diminum, malah jadi terbuang sia-sia. Sangat disayangkan, kan?
Bukan pakai cangkang telur atau garam, ini cara praktis mengasah pisau blender agar tajam kembali