Caranya, rebus air di panci sampai mendidih. Kemudian masukkan kacang panjang yang sudah dicuci sebelumnya.
Untuk mempertahankan warna hijaunya, warganet satu ini menambahkan satu bahan dapur ke dalam air rebusan. Bukan baking soda, warganet satu ini menuangkan garam secukupnya. Agar larut sempurna, kamu juga bisa menambahkan garam sebelum memasukkan kacang panjang ke dalam panci, ya.
-
Bukan direbus dulu, ini trik masak tumis kacang panjang agar tetap hijau dan empuk Jangan sampai kacang panjang malah pucat dan menghitam, ya.
-
Tanpa baking soda dan garam, ini trik merebus buncis agar tetap hijau cerah pakai 1 bahan dapur Alhasil senyawa klorofil (warna hijau di sayuran) bisa bertahan meski direbus dalam waktu lama.
-
Nggak sampai 5 menit, ini cara masak tumis kacang panjang agar tetap hijau cerah dan bertekstur renyah Kacang panjang memiliki rasa yang manis dan bertekstur renyah. Jadi, ketika sudah dimasak tumis, jangan sampai kenikmatannya lenyap.
Tanpa perlu direndam dulu, ini cara merebus kacang hijau agar tak boros gas dan cepat empuk
foto: YouTube/sunjaya channel
Dilansir dari finecooking.com, menambahkan garam bisa menaikkan titik didih air. Alhasil, proses perebusan kacang panjang nggak memerlukan waktu lama.
Setelah matang, angkat kacang panjang pakai capitan. Tiriskan beberapa saat sampai dingin dan kandungan airnya berkurang. Karena direbus sebentar, warna kacang panjang rebus tetap tampak hijau cerah, kan?
Cara merebus jagung agar rasanya semakin manis dan berwarna kuning cerah, rahasianya pada 2 bahan ini
foto: YouTube/sunjaya channel
Sayur kacang panjang pun siap disantap maupun diolah lagi bersama aneka bahan serta bumbu.