Menurutnya, cara angkat galon yang bisa berisiko bahaya ketika badan membungkuk. Pasalnya, cara mengangkat seperti ini bikin beban galon justru ditopang oleh pinggang. Sehingga, area tubuh di bagian pinggang mudah cedera.
foto: TikTok/@indrasatriaap
-
7 Cara mudah bikin tali simpul untuk bantu angkat galon, kuat dan antijatuh Kalau sudah hafal langkahnya, membuat simpul bisa sangat cepat dan praktis.
-
Jangan disobek, begini trik mudah membuka tutup galon isi ulang tanpa pisau atau gunting Supaya asupan air dalam tubuh tercukupi, sebagian besar orang biasanya akan memanfaatkan galon.
-
Antitumpah, begini trik memasang galon ke dispenser atas tanpa harus dibuka tutupnya Mengganti galon kerap dianggap merepotkan karena bobot galon yang penuh cenderung sangat berat ketika diangkat.
Alih-alih menggunakan seluruh tenaga dari pinggang untuk angkat galon, ia pun menjelaskan sebaiknya posisikan tubuh menekuk seperti ingin jongkok terlebih dahulu. Kemudian baru angkat galonnya perlahan menggunakan tenaga dari kaki.
foto: TikTok/@indrasatriaap
Teknik seperti ini jauh lebih aman karena tenaga berasal dari tumit kaki. Saat galon diangkat sembari tubuh naik ke atas, otomatis nggak berisiko bikin tubuh mudah cedera, lho. Ia pun menjelaskan, cara ini nggak hanya bisa diterapkan saat mengangkat galon, tapi juga benda berat lainnya.
"Ini berlaku juga saat kamu angkat beban di tempat fitness atau melakukan SQUAT," ujarnya.