Brilio.net - Isi air galon yang cukup banyak dianggap lebih hemat dan praktis daripada harus merebus air dari keran ataupun membeli air kemasan botol kecil-kecil. Bahkan, zaman sekarang juga sudah tersedia galon yang botolnya hanya sekali pakai, sehingga air minum disebut-sebut jadi lebih higienis.
Tapi kalau pakai galon sekali pakai, bekas galonnya bisa memenuhi bak sampah di rumah. Nah, alih-alih dibuang, galon bekas masih dapat dimanfaatkan jadi barang lain, lho.
-
Pria ini sulap galon bekas jadi benda kreatif yang bermanfaat buat rumah, haslnya bikin melongo Fungsi lain galon bekas untuk kehidupan sehari-hari.
-
11 Ide kreatif manfaatin galon air ini bikin nggak habis pikir Ada-ada aja deh tingkah orang yang nggak biasa ini.
-
Cara kreatif bikin rak susun bumbu dapur dari galon bekas, kokoh dan gampang ditiru Lebih sayang lingkungan, kamu berarti telah membantu mengurangi limbah galon plastik.
Bukan pakai lada, begini cara bikin perangkap cicak yang alami dan ampuh pakai 3 bahan dapur
Salah satu cara memanfaatkan galon bekas sempat dibagikan oleh warganet di akun YouTube EducaRiza. Pria ini menunjukkan fungsi lain galon bekas yang menurutnya auto bikin ibu-ibu jadi girang karena sangat bermanfaat di rumah.
Lantas, bisa dibuat jadi apa sih galon bekasnya?