5. Tempatkan keripik singkong ke dalam wadah yang sudah dialasi tisu agar minyak gorengnya berkurang.
foto: YouTube/TheHasanVideo
-
Resep keripik singkong jadul pedas manis, bikin susah berhenti ngemil Camilan satu ini termasuk panganan jadul yang sampai sekarang masih jadi favorit.
-
23 Cara membuat keripik singkong aneka rasa, enak dan renyah tahan lama Cocok dijadikan sebagai stok camilan di rumah.
-
6 Cara membuat keripik singkong, renyah dan gurih Mudah dibuat untuk camilan di rumah.
6. Agar warna sambalnya cantik, cabai yang digunakan harus direbus terlebih dahulu. Baru haluskan cabai sekaligus airnya menggunakan blender.
foto: YouTube/TheHasanVideo
7. Siapkan gula Jawa yang berwarna kuning, agar tampilan sambal yang dihasilkan menjadi berwarna merah cantik. Sisir kasar, sisihkan.
foto: YouTube/TheHasanVideo
8. Tumis bawang putih halus di minyak goreng. Tambahkan cabai yang sudah dihaluskan, garam, air, larutan asam jawa, gula pasir, dan gula jawa. Aduk dan masak hingga mengental.
foto: YouTube/TheHasanVideo
9. Jika bumbu sudah mengental, masukkan irisan daun jeruk yang sudah digoreng. Lalu campurkan keripik singkong goreng ke dalam wajan. Aduk-aduk sampai merata dan keripik sanjai siap untuk disajikan.
foto: YouTube/TheHasanVideo