1. Letakkan gelas ke dalam wadah atau ember kecil yang tingginya sama atau melebihi tinggi gelas.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
-
Tanpa baking soda ataupun cuka, ini cara hilangkan kerak membandel di dalam gelas agar kinclong lagi Pilih cara yang praktis dan tak butuh waktu lama.
-
Tanpa perlu direndam larutan sitrun, ini cara praktis bersihkan kerak di gelas pakai 1 bahan dapur Lebih praktis tapi hasilnya sesuai ekspetasi.
-
Cara mengubah gelas buram dan kusam agar bening lagi seperti baru, cukup pakai 2 bahan sederhana kombinasi dua bahan sederhana ini bisa jadi pembersih yang sangat ampuh untuk menghilangkan noda.
Tanpa gunakan sabun cuci, ini trik bersihkan loyang lidah kucing agar bersih dan antilengket
2. Masukkan sitrun dan sabun cuci piring ke dalam gelas. Beri secukupnya saja.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
3. Selanjutnya, tuang air hangat (suam-suam kuku) hingga memenuhi gelas.
Tak perlu direndam, ini cara cepat bersihkan kerak di burner kompor gas dalam sekali gosok
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
4. Aduk sambil disikat dengan menggunakan sikat gigi agar bagian dasarnya lebih mudah terjangkau.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
5. Karena bagian luar gelas juga kusam, tuang air campuran sabun dan sitrun ke bagian dalam ember agar bagian luar juga bersih.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
6. Rendam selama kurang lebih 30 menit. Namun jika tingkat keburamannya cukup parah, rendam gelas hingga semalaman.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
7. Setelah direndam, gosok gelas menggunakan spons cuci piring. Jika bagian dasar gelas susah dijangkau, gosok dengan bantuan sikat gigi.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
8. Kemudian bilas gelas hingga bersih dan tidak ada sabun. Tampak gelas lebih bening dan kinclong seperti baru.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy