5. Setelah lima menit dan adonan tidak terlalu panas, uleni menggunakan tangan. Bentuk jadi pizza seukuran teflon.
foto: TikTok/@pia.si.pia
-
13 Cara membuat pizza roti tawar, enak, sederhana, dan nggak ribet Pizza roti tawar ini bisa jadi salah satu kreasi makanan yang sederhana namun menggugah selera.
-
9 Resep kreasi sarapan dari oatmeal, bisa dibuat nasi goreng Bisa jadi kreasi menu buat yang lagi diet, biar nggak bosan.
-
13 Resep olahan oatmeal untuk diet, enak, mudah ditiru, dan cocok sebagai pengganti nasi Oatmeal mengandung beta-glukan yang dapat meningkatkan rasa kenyang pada tubuhmu.
6. Beri topping saus pasta dan bahan lain sesuai selera. Topping jamur bisa ditumis pakai bumbu-bumbu terlebih dahulu biar lebih lezat.
foto: TikTok/@pia.si.pia
7. Masak di atas api kecil dan tutup teflonnya biar matang merata dan keju meleleh sempurna.
foto: TikTok/@pia.si.pia
Usai pizza matang, bisa disajikan pakai saus tomat dan sambal sesuai selera. Gampang kan cara bikinnya? Video TikTok milik Safira yang diupload pada September lalu ini pun sudah ditonton jutaan kali, lho. Kolom komentarnya juga diisi beberapa cuitan warganet yang mengaku tertarik untuk membuat pizza ini juga di rumah.
"Keren, ada aja idenya," puji TikTok/@njup.
"Mantaapp biasanya cm dseduh bkin muntah," ungkap TikTok/@Miss_.
"Wow ini mah pizza sehatt," ujar TikTok/@Haslina Novianti.
"Oatmeal di jdiin pancake juga enak, aku yg gak suka oatmeal suka makan nya klo jdi pancake," jelas TikTok/@Call Me Adri ;).
"Tpi mending yg pakai susu atau air biasa aj biar low kal,walaupun aku gk pernah makan yang pakai Air biasa," imbuh TikTok/@V3LDO.