1. Letakkan gelas ke dalam wadah atau ember kecil yang tingginya sama atau melebihi tinggi gelas.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
You May Know
-
Tanpa pasta gigi atau pemutih, ini trik bersihkan gelas kusam dan berkerak cuma pakai 1 bahan dapur Salah satu penyebabnya adalah endapan mineral dari air sadah (air yang memiliki kadar mineral tinggi) yang menempel.
-
Nggak perlu direndam berjam-jam, ini cara praktis membersihkan gelas kaca kusam agar kinclong lagi Awalnya memukau, gelas kaca pun berubah begitu kotor.
-
Tanpa pakai sitrun, ini trik bersihkan kerak membandel pada gelas kaca pakai 2 bahan dapur Selain karena usia pemakaian, noda dari minuman kopi atau teh juga bisa membuat gelas kaca tampak kusam.
2. Masukkan sitrun dan sabun cuci piring ke dalam gelas. Tuang air hangat (suam-suam kuku) hingga penuh.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
3. Aduk sambil disikat dengan menggunakan sikat gigi agar bagian dasarnya lebih mudah terjangkau.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy
4. Karena bagian luar gelas juga kusam, tuang air campuran sabun dan sitrun ke bagian dalam ember agar bagian luar juga bersih.
foto: YouTube/@Zulaikha pratiwy