1. Oles bagian bawah panci atau wajan yang akan digunakan untuk memasak dengan sabun colek (sabun krim).
foto: YouTube/ISB_CHANNEL
-
Tak perlu diolesi sabun colek, ini trik menjaga pantat wajan dan panci agar tak hitam saat digunakan Wajan dan panci harus dirawat dengan baik.
-
Tanpa digosok kertas amplas, pria ini punya trik agar pantat panci selalu mengilap pakai 1 bahan dapur Noda gosong di pantat panci ini kalau didiamkan terus-menerus akan mengerak dan semakin sulit dibersihkan.
-
15 Cara membersihkan kerak gosong di pantat panci, praktis andalkan bahan sederhana Jika tidak dicuci dengan benar, bekas paparan api kompor lama-kelamaan akan menumpuk dan menjadi kerak gosong yang membandel.
2. Ratakan sabun colek hingga seluruh bagian bawah benar-benar rata.
foto: YouTube/ISB_CHANNEL
3. Dalam video tersebut, panci langsung digunakan untuk merebus air sampai mendidih.
foto: YouTube/ISB_CHANNEL
4. Setelah digunakan memasak, ada bagian lapisan bagian yang gosong. Namun bagian gosong ini tidak langsung menempel pada lapisan panci, melainkan pada sabun colek.
foto: YouTube/ISB_CHANNEL
5. Panci tersebut bisa langsung dicuci seperti biasa. Karena tidak menempel di lapisan panci, bagian yang gosong bisa langsung hilang walau hanya disiram air.
foto: YouTube/ISB_CHANNEL