1. Kreasi jagung yang dibuat Sarwendah ini dia olah menjadi camilan krispi. Cara membuatnya, cukup dipotong-potong lalu digoreng sampai garing.
foto: Instagram/@sarwendah29
-
7 Resep masakan ala Sarwendah, praktis dan cocok buat pemula Masakan Sarwendah cocok menjadi hidangan harian keluarga di rumah.
-
9 Kreasi masakan Sarwendah buat anak, bikin lahap & sehat Sarwendah nggak pernah kehabisan ide buat bikin makanan yang menggugah selera anak-anaknya.
-
10 Kreasi menu berbahan buah ala Sarwendah, cocok jadi camilan anak Biar anak-anaknya senang mengonsumsi makanan sehat, Sarwendah punya trik tersendiri, lho.
2. Supaya lebih sehat, Sarwendah memasak oncom bersama dengan leunca dan wortel.
foto: Instagram/@sarwendah29
3. Ada juga sup ayam sayur yang dimasak bersama berbagai macam bumbu rempah supaya lebih gurih dan sedap. Dia juga menambah makaroni pada sup ayamnya ini.
foto: YouTube/MOP Channel
4. Sarwendah memasak sayur lodeh khas Jambi. Dia menggunakan kacang panjang, petai, kol, kerupuk, dan daging sapi sebagai isian.
foto: YouTube/The Onsu Family
5. Jagung putren umumnya digunakan sebagai bahan campuran pada menu sayur. Namun Sarwendah justru memasaknya dengan tepung dan digoreng hingga renyah.
foto: Instagram/@sarwendah29
6. Cream soup ala Sarwendah ini dibuat dengan kuah susu dan keju. Sedangkan isiannya, dia menggunakan ayam, kentang, wortel, dan jamur.
foto: Instagram/@sarwendah29
7. Dengan isian kentang, wortel, buncis, Sarwendah membuat risol sayur untuk camilan anak-anak.
foto: YouTube/The Onsu Family
8. Aneka jenis sayur rebus semakin lezat ketika disantap bersama saus kacang untuk gado-gado.
foto: Instagram/@sarwendah29