6. Selain lemon, Felicya memberikan puree buah naga yang mengandung banyak vitamin. Sejumlah vitamin dalam buah naga ini juga baik untuk tumbuh kembang anak.
foto: Instagram/@felicyangelista_
-
10 Bahan masakan MPASI ala Felicya Angelista, gizinya seimbang Setelah tiba di Thailand, Felicya Angelista dan Caesar Hito berburu bahan masakan untuk MPASI sang buah hati.
-
7 Pola makan Felicya Angelista usai melahirkan, bobot turun 12 kg Felicya Angelista diet tak hanya biar tubuhnya kembali langsing seperti saat ia masih gadis, tetapi juga agar semakin sehat.
-
9 Kreasi MPASI buatan Fitri Tropica, bikin anak lahap makan Fitrop tidak mencampurkan sayur ke dalam menu MPASI, karena memilih memberikan buah sebagai snack dan sumber serat untuk si kecil.
7. Nggak cuma itu, Felicya juga membuat MPASI dari campuran daging ayam. Sedangkan untuk sayurnya, dia pakai brokoli dan tomat.
foto: Instagram/@felicyangelista_
8. Ada juga camilan yang terbuat dari beras organik yang diberikan oleh Felicya sebagai finger food.
foto: TikTok/@felicyangelista_
9. Sebagai asupan protein, Felicya terkadang menggunakan ikan kembung yang dicampur dengan bubur untuk MPASI sang anak.
foto: Instagram/@felicyangelista_
10. Felicya Angelista juga memberikan biskuit khusus bayi yang disantap Bible dengan sangat lahap.
foto: Instagram/@felicyangelista_