1. Teflon antilengket lebih praktis, awet, dan juga lebih mudah dibersihkan.

foto: YouTube/Rini & Ririn

2. Spatula kayu ia gunakan untuk mengaduk makanan saat memasaknya.

foto: YouTube/Rini & Ririn

3. Penjepit untuk membalikkan sekaligus menyajikan makanan di atas piring. Bahannya terbuat dari stainless sehingga kokoh dan tidak panas saat digunakan.

foto: YouTube/Rini & Ririn

4. Penyaring makanan bisa dipakai untuk menyaring rempah atau bahan masakan berkuah agar tidak bergerindil.

foto: Instagram/@ririnekawati

5. Oven bisa dipakai untuk memanggang ikan serta membuat aneka camilan maupun kue.

foto: YouTube/Rini & Ririn

6. Talenan kayu lebih kokoh dan awet, tidak akan mudah bergerak saat dipakai.

foto: Instagram/@ririnekawati

7. Chopper bisa dipakai untuk menghaluskan berbagai bumbu. Dengan chopper, memasak jadi lebih hemat waktu.

foto: Instagram/@ririnekawati

8. Panci bening miliki Ririn terlihat cantik dan memudahkan ketika melihat masakan sudah matang atau belum.

foto: Instagram/@ririnekawati

9. Grill pan ukuran besar, memudahkan saat memanggang lebih dari satu bahan dalam satu waktu.

foto: Instagram/@ririnekawati

10. Microwave tak cuma untuk menghangatkan makanan, namun juga dipakai untuk mengukus.

foto: YouTube/Ririn & Rini